Soal UTS KTSP Kelas 5 IPA semester 2 - Berikut ini Soal UTS KTSP Kelas 5 IPA semester 2 yang sudah terangkum silahkan di simak baik-baik
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c atau d di depan jawaban yang tepat !
1. Dalam kehidupan sehari-hari magnet dapat digunakan untuk…
a. Seterika Listrik
b. dynamo sepeda
c kompor listrik
d.alat pemotong listrik
2. Benda-benda yang dapat ditarik oleh magnet disebut benda….
a. Logam
b. seng
c. Magnetis
d. Alumunium
3. Untuk memperbesar gaya gesek, manusia melakukan hal-hal berikut, kecuali..
a. Bagian sepatu terbuat dari karet
b. Ban mobil tebuat dari karet
c. Sepatu pemain bola bagian bawah dipasang struktur seperti paku d. semua benar
4. Benda jatuh dari pohon menuju ke bawah. Gerak turun menuju ke bumi dinamakan….
a. Gerak jatuh
b. Gerak benda
c. Gerak rotasi
d. Gerak bumi
5. Gerak jatuh yang disebabkan oleh gaya gravitasi disebut….
a. gerak benda
b. gerak jatuh
c. Gerak jatuh bebas
d. gerak jatuh benda
6. Kegiatan berikut disebabkan oleh gaya gravitasi bumi adalah…..
a. Jarum menempel pada magnet
b. Mangga matang jatuh dari tangkainya
c. Leo sedang menendang bola
d. Tali busur ditarik
7. Gaya tarik bumi dinamakan….
a. Gaya magnet
b. Gaya pegas
c. Gaya gesek
d.Gaya gravitasi bumi
8. Besar gaya gravitasi dapat ditentukan oleh….
a. Bentuk benda
b. Berat benda
c. Jenis benda
d. Ukuran benda
9. Manfaat utama gaya gravitasi ialah…….
a. Menghentikan benda yang sedang bergerak
b. Menahan segala benda tetap berada di bumi
c. Mengurangi gaya gesekan antara dua permukaan benda
d. Menunjukkan kutub utara dan kutub selatan bumi
10. Semakin jauh letak suatu benda dari pusat bumi, gaya gravitasinya…..
a. Cepat b. Lambat
c. Semakin besar
d. Semakin kecil
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
11. Sekrup, dasar kerjanya menggunakan….
12. Kita dapat melihat karena…..
13. Untuk memudahkan pengambilan air dari dalam sumur kita bisa memanfaatkan pesawat sederhana yang disebut……
14. Sinar datang ke permukaan suatu benda yang tidak rata akan dipantulkan secara…
15. Benda yang tidak dapat memancarkan cahayanya sendiri di sebut….
............Semoga Soal UTS KTSP Kelas 5 IPA semester 2 bermanfaat....
ADVERTISEMENTS
No comments:
Post a Comment